Berdoa dan Mengenang Kembali untuk Prajurit yang Gugur di KRI Nanggala 402
Masih sulit hilang sepertinya, perasaan kehilangan atas kejadian di KRI Nanggala 402 itu. Musibah yang tentunya tidak ada yang menginginkan.
Tapi demikianlah sejarah telah mecatat. Peristiwa yang membuat Indonesia kembali memanjatkan doa bersama. Untuk mereka yang telah lebih dulu kembali pada Allah. Dalam tugas mulianya.
Video sekilas di bawah ini, turut menyambungkan antara rasa haru dan doa kita pada yang telah pergi dan yang ditinggalkan:
(Visited 40 times, 1 visits today)