14/02/2025
Uncategorized

Melangkah Pasti

Spread the love

Hilangkan keraguan. Karena dengannya hatimu tertahan.

Memang tak mudah meyakinkan diri. Lebih tak mudah lagi meyakinkan orang lain. Maka jangan tergantung pada orang lain. Melainkan hanya karenaNYA.

Namun bukan berarti menapikan peranan orang lain. Apalagi jika kita ingin menciptakan kehidupan dalam kebersamaan. Maka tak ada yang tak memiliki peranan di dalamnya.

Hanya saja, gantungkan semua harapan padaNYA. Karena orang lain pun terhubung denganNYA. Saat kita menggantungkan segala sesuatu padaNYA adalah makna dari ketauhidan murni. Saat kita mengharap pada sesama, saat dipenuhi pun itu atas perkenanNYA juga.

(Visited 39 times, 1 visits today)
Asep Ma'mun Muhaemin

Asep Ma'mun Muhaemin

Saya membuat situs jurnalismewarga.net ini dengan 1 visi 1 misi : Persatuan.

7 komentar pada “Melangkah Pasti

  • 超 乳 ラブドール あなたはセックスドールレンタルについて何を考えるべきですか?セックスショップはあなたのセックスライフをどのように暖めることができますか?スマートなダッチワイフは大衆の危機を引き起こす可能性がありますステファニーは別のYL人形です146cm4ft9 BBW

    Balas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *