Hening dalam Kebahagiaan
Tulisan ini singkat. Mungkin terlampau singkat untuk sebuah konten. Walau demikian. Semoga tak mengurangi maknanya.
Melalui media ini, saya turut mengucapkan:
Selamat Hari Raya Nyepi di Tahun Saka 1944
Kepada Saudara-saudara umat Hindu di mana pun berada.
Semoga keheningan, membawa Saudara-saudara lebih berbahagia, khususnya. Dan kita semua umat manusia, pada umumnya.
(Visited 13 times, 1 visits today)